ability/ kekuatan karakter anime terkeren dan terkuat Part 1


Canaan (dari anime Canaan)


ability: Synesthesia

Canaan adalah seorang prajurit bayaran yang mempunyai keahlian menembak yang hebat dan master dalam bertarung. Ia mempunyai kemampuan Synesthesia, sebuah kemampuan untuk menggabungkan indera, contohnya dia mendengar warna, melihat suara, dan mengecap objek dengan sentuhan, menjadikannya dapat melacak orang dan menghindari peluru. Ia juga dapat menggunakannya untuk hack komputer. Ketika menggunakan kemampuan ini, mata Canaan berubah menjadi merah


Kelemahan: Ketika dipakai terlalu sering, mengakibatkan kelelahan


Ryner Lute (Legend of Legendary Heroes) 


Ability: Alpha Stigma (複写眼 アルファ・スティグマ)

Ryner Lute berbakat dalam magic, perkelahian tangan kosong, seni membunuh, pengetahuan kuno, bahasa dan simbologi, dan pemakai Alpha Stigma.

Alpha Stigma adalah kemampuan yg memberi pemakainya kemampuan menganalisa berbagai bentuk magic. Ketika mengaktifkan kekuatan, pemakainya akan menampakkan pentagram berwarna kemerahan yang muncul di pupil mata. Di dunia dimana magic setiap negara berbeda dan dijaga kerahasiaannya, kemampuan ini berguna karena Ryner dapat mempelajari magic semua negara hanya dengan melihatnya sekali, bahkan sebelum magic itu selesai dilakukan.


Kelemahan: Pemilik Alpha Stigma biasanya mati muda. Ini karena mereka akan go 'berserk', lepas kendali, membunuh dan menghancurkan semua yg ada di dekatnya. Setelah masuk dalam keadaan ini, mereka tidak akan kembali normal. Ryner adalah satu-satunya perkecualian, dimana dia dapat kembali ke normal setelah berserk.

BERSERK:



Ageha Yoshina (Psyren)
ability: Melchesse's Door


Ageha adalah anak SMA yang terlibat dalam permainan Psyren, dimana para peserta permainan secara bertahap mendapatkan kemampuan PSI. PSI adalah kemampuan untuk memanipulasi diri sendiri, lingkungan, atau orang lain dengan menggunakan potensi otak yang biasanya tidak dipakai. PSI dapat membuat penggunanya menjadi lebih kuat, menggerakkan benda, mengendalikan petir, menghipnotis orang lain, dll. Selain itu setiap orang mempunyai kemampuan khusus jika mereka melatih PSI ke tingkat yang lebih tinggi

Kemampuan khusus Yoshina Ageha adalah bola hitam besar yang bereaksi terhadap PSI yang dinamakan "Melchsee's Door", sebuah kemampuan untuk membuat bola terbuat dari konsentrasi energi murni. Kemampuan ini melacak energi PSI di sekitarnya dan menyerapnya. Bola ini juga menghancurkan benda fisik yang disentuh. Setelah menghisap cukup energi PSI, bola ini akan berpisah dan menyerang semua orang yang memakai PSI tanpa diskriminasi.



Kemampuan ini membebani otak penggunanya dan sulit dikendalikan, karena itu Yoshina Ageha memodifikasinya dengan bentuk lain seperti yang dijelaskan di bawah.
Melchsee's Lance: - Yoshina creates a condensed sphere and releases it, relying on the indiscriminate targeting of "Melchsee's Door" to track down the oppoents PSI energy. Because the sphere is small, it gains enormous speed but loses a lot of power, which also is less taxing on Yoshina's mind but is still powerful enough to go thought a human or Tavoo's body. He can move the ball in any direction, or stop it, as long as it is a part of his program. When the small black sphere is tracking PSI energy, it moves extremely quickly and leaves a trail of itself along its path that can be used to slice oppoents by turning the sphere. This trail makes the Burst energy resemble a lance, hence the name. 



Melchsee's Disc: - By setting a program for Melchsee's Door to stay put in front of him and limiting its PSI tracking to 5 meters, Ageha creates two discs that absorb any PSI attacks that are directed toward him and can be used for close range offensive attacks and be used defensively too. Unfortunately, when the discs absorb enough PSI energy, it activates Melchsee's Door's basic feature which attacks all PSI energy indiscriminately



Melchsee's Vortex: - This can be used offensively in two ways but is mosty used defensively. Yoshina creates condensed spheres, each linked together with a line, allowing for greater control which forms a semi-sphere around him and absorbs all PSI attacks. When used offensively, can change at his oppoent with "Melchsee's Vortex" around him 



Ring Release, Attack Mode: Splash - This is the first offensive use of "Melchsee's Vortex".In the attack mode, Yoshina breaks the chains linking the spheres and releases the spheres, causing them to splash around targeting PSI sources. This move is Similar to "Melchsee's Lance" but this move has a greater number of sphere's, making the attack harder to evade. 



NOVA MODE

At the start of Ageha's battle with Miroku he lost control of his emotions while in Nova, Melchsee's Door's power broke out from his hatred and anger. This turned his Nova from a brilliant white colour to pitch black with his hair grew longer and spikier, his facial features are hidden but his eyes remain visible and he also has multiple black rings floating around his head like a halo with multiple Melchsee's Doors floating around him. Ageha still has some control in this from. 

* Power Amplification - This form allows Melchsee's Door's full power to be released and at the same time be powered by Nova. In this form his speed, strength and techinques are powered to unhuman levels and gains a berserker like fighting style. When Ageha attacks hit in this form they make a shockwave out of Melchsee's energy, his body is so hard that he was able to break Miroku's Sephiroth: Gevurah by just changing at him and make a hole in him with just a hand thrust. After a unknown amount of time This form will start kracking and disappers, leaving Ageha exhausted and bleeding form the lip (most likely from the stress put on the brain). This seem to put on less stress then the normal Nova as Asuka was bleeding form the nose and eyes form the immense stress put on his brain after using nova. 

* Upgraded Melchsee's Lance - When activating Nova Melchsee's Version he can generate multiple, small Melchsee's Doors with rings around them which soon after being thrown become flat with more rings around them. It soon shoots multiple Melchsee's Lance's at the oppoenent with destructive potential but it gives up it's indiscriminate targeting system for bigger numbers. 

* Upgraded Melchsee's Disc - This is manly the same as the orginal Melchsee's Disc but with more power. Since Ageha gains a berserker like fighting style in this state he was seen using it by spinning around, making large cutting damage. 

* Upgraded Melchsee's Vortex - His new shield is relatively similar to his Melchsee's Vortex. While using Nova, Ageha is capable of forming 3 groups of rings from the Melchsee's Doors around him without "doors" attached to the ring. This version is now powerful enough to leave Ageha unscratched by Miroku's Sephiroth: Opening Gate which is his strongest attack.

Uchiha Itachi (Naruto)
ability: Sharingan. Magenkyou Sharingan




Sharingan

Sharingan adalah teknik mata genetik yang secara alami terjadi pada anggota klan Uchiha.
Selama perkembangannya, Sharingan akan memberikan pengguna tiga kemampuan yang unik.Mata ini paling terkenal di dunia Naruto karena kemampuannya untuk menghafal dan meniru setiap gerakan yang telah ia lihat, yang memungkinkan pengguna untuk menyalin lawan kebanyakan jutsu oleh menghafal handsigns / gerakan otot dan memungkinkan mereka untuk menggunakan jutsu terhadap mereka dan lawan nanti. Kemampuan kedua Sharingan kemampuan insting dan reflek, yang memungkinkan mereka untuk melacak dan memprediksi gerakan dan tindakan obyek yang bergerak cepat. Hal ini juga memungkinkan pengguna untuk dengan mudah mengenali genjutsu dan berbagai bentuk chakra. Kemampuan akhir adalah  hipnosis yang menyarankan tindakan dan pikiran lawan, bertindak sebagai cara yang efektif untuk menghasilkan genjutsu atau kenangan implan pada orang lain.

Itachi memiliki Mangekyo Sharingan, yang meningkatkan kekuatannya sudah besar, dan memungkinkan dia untuk menggunakan teknik yang paling kuat.


dengan mata ikiri nya itachi dapat menggunaan Tsukuyomi(月読?), genjutsu yang menjebak lawan di dunia ilusi,menyiksa mereka selama beberapa detik namun korban merasa seperti berhari hari.


dengan mata kanan nya itachi dapat mengeluarkan Amaterasu (天照), ninjutsu yang memungkinkan dia mengeluarkan api hitam yang tidak dapat dipadamkan,dan dapat membakar apapun.Itachi dapat menggerakkan api ini hanya dengan tatapan matanya


Teknik terakhir itachi adalah Susanoo (須佐能乎), suatu teknik yang menggunakan kedua mata untuk memanifestasikan dirinya sebagai makhluk spektral. pada bentuk ini itachi memegang Pedang Totsuka, sebuah pedang halus dengan kemampuan untuk menyegel apa saja yang ditusuknya dan Yata Mirror, perisai yang dapat memantukan serangan apapun


Kelemahan: 
terlalu banyak menggunakan sharingan dapat menyebabkan kebutaan

sumber:http://www.indowebster.web.id/showthread.php?t=134555&s=d1daa9fad62a229edc012830c9e14402

0 komentar:

Posting Komentar